Dinotopterus
Dinotopterus adalah sebuah genus ikan lele (Clariidae). Genus ini endemik di Danau Tanganyika, Burundi, Republik Demokratik Kongo, Tanzania, dan Zambia.[1] Genus ini berpengaruh dalam perikanan komersial lokal. Genus inu dapat mencapai panjang 175 m (574 ft).[2] Genus Dinotopterus kini dianggap sebagai monotipik, namun dulunya masuk dalam banyak spesies Danau Malawi yang kini ditermpatkan dalam Bathyclarias.[3] Referensi
|