Dessano Indrasakti
Mayor Jenderal TNI (Purn.) Dessano Indrasakti, S.E.[1] (lahir 21 Desember 1963) adalah seorang purnawirawan TNI-AD yang terakhir kali menjabat sebagai Staf Ahli Bidang Ekonomi Kemhan RI.[2] Dessano, merupakan alumnus Akademi Militer tahun 1987 dan berasal dari kecabangan Corps Polisi Militer (CPM). Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Karoum Setjen Kemhan RI. Riwayat Pendidikan
Riwayat Jabatan
Tanda Jasa
Referensi
|