Daftar kecamatan dan kelurahan di Nusa Tenggara Barat
Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan di Provinsi Nusa Tenggara Barat, Indonesia. Provinsi Nusa Tenggara Barat terdiri dari 8 kabupaten, 2 kotamadya, 116 kecamatan, 142 kelurahan, dan 995 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya diperkirakan mencapai 5.217.338 jiwa dengan total luas wilayah 18.572,32 km².[1][2]
Kabupaten Bima terdiri dari 18 kecamatan dan 191 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 524.677 jiwa dengan luas wilayah 3.405,63 km² dan sebaran penduduk 154 jiwa/km².[1][2] Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Bima, adalah sebagai berikut:
Kabupaten Dompu terdiri dari 8 Kecamatan, 9 Kelurahan, dan 72 Desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 524.677 jiwa dengan luas wilayah 3.405,63 km² dan sebaran penduduk 154 jiwa/km².[1][2] Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Dompu, adalah sebagai berikut:
Kabupaten Lombok Barat terdiri dari 10 Kecamatan, 3 Kelurahan, dan 119 Desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 713.848 jiwa dengan luas wilayah 896,56 km² dan sebaran penduduk 796 jiwa/km².[1][2] Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Lombok Barat, adalah sebagai berikut:
Kabupaten Lombok Tengah terdiri dari 12 Kecamatan, 12 Kelurahan, dan 127 Desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 1.035.355 jiwa dengan luas wilayah 1.095,03 km² dan sebaran penduduk 945 jiwa/km².[1][2] Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Lombok Tengah, adalah sebagai berikut:
Kabupaten Lombok Timur terdiri dari 21 Kecamatan, 15 Kelurahan, dan 239 Desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 1.289.907 jiwa dengan luas wilayah 1.230,76 km² dan sebaran penduduk 1.048 jiwa/km².[1][2] Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Lombok Timur, adalah sebagai berikut:
Kabupaten Lombok Utara terdiri dari 5 Kecamatan dan 43 Desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 233.691 jiwa dengan luas wilayah 776,25 km² dan sebaran penduduk 301 jiwa/km².[1][2] Daftar kecamatan dan desa di Kabupaten Lombok Utara, adalah sebagai berikut:
Kabupaten Sumbawa terdiri dari 24 Kecamatan, 8 Kelurahan dan 157 Desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 509.234 jiwa dengan luas wilayah 6.643,98 km² dan sebaran penduduk 76 jiwa/km².[1][2] Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Sumbawa, adalah sebagai berikut:
Kabupaten Sumbawa Barat terdiri dari 8 Kecamatan, 7 Kelurahan dan 65 Desa. Pada tahun 2020, jumlah penduduknya mencapai 148.606 jiwa dengan luas wilayah 1.849,02 km² dan sebaran penduduk 73 jiwa/km².[1][2] Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Sumbawa Barat, adalah sebagai berikut:
Kota Bima terdiri dari 5 Kecamatan dan 41 Kelurahan. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 141.294 jiwa dengan luas wilayah 222,25 km² dan sebaran penduduk 635jiwa/km².[1][2] Daftar kecamatan dan kelurahan di Kota Bima, adalah sebagai berikut:
Kota Mataram terdiri dari 6 Kecamatan dan 50 Kelurahan. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 419.506 jiwa dengan luas wilayah 61,30 km² dan sebaran penduduk 6.843 jiwa/km².[1][2] Daftar kecamatan dan kelurahan di Kota Mataram, adalah sebagai berikut:
Referensi
Lihat pulaPranala luar
|