Chuku Modu

Chuku Modu
LahirChukwuma Modu
19 Juni 1990 (umur 34)
Chiswick, London, Inggris
PekerjaanAktor
Tahun aktif2014–sekarang
IMDB: nm6729880 Modifica els identificadors a Wikidata

Chukuma Modu (lahir 19 Juni 1990)[1] adalah aktor asal Inggris yang di kenal karena perannya dalam Game of Thrones, The Good Doctor dan The 100.[2]

Filmografi

Film
Tahun Judul Peran Keterangan
2014 The Dawn Apprentice Film pendek
2014 The Last Days of Margaret Thatcher Chris Film pendek
2014 Loft No.5 Paul Film pendek
2015 Stages Jake Norland Film pendek
2016 Me Before You Mauritian Waiter
2016 Heavy Weight Paris Film pendek
2016 Open All Night Rick
2016 Survive Talib Film pendek
2019 Captain Marvel Soh-Larr
TBA Freedoms Name Is Mighty Sweet Charles Hunter Juga sebagai penulis dan produser eksekutif
Televisi
Tahun Judul Peran Keterangan
2016 Game of Thrones Aggo 3 episode
2017 Snatch Flying Squad Leader 3 episode
2017–2018 The Good Doctor Dr. Jared Kalu Pemain utama (Musim 1-2)
2019–2020 The 100 Xavier/Dr. Gabriel Santiago[3] Pemain pendukung (Musim 6)
Pemain utama (Musim 7)
20 episode

Referensi

  1. ^ "Chuku Modu". IMDb. Diakses tanggal 2019-07-18. 
  2. ^ Grebenyuk, Yana (2019-04-24). "The 100 Season 6: Jason Rothenberg Previews the New Planet's Inspiration, Potential, and Future". TV Fanatic (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-07-18. 
  3. ^ Hamza, Asma (2019-07-09). "The 100 Season 6 Episode 9 'What You Take With You' Release Date and Streaming on the CW". IRN Post (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-07-18. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya