Calon Pengantin (Novel)


'Calon Pengantin' adalah sebuah novel karya penulis Fira Basuki yang diterbitkan oleh Gramedia di bawah bendera PT Gramedia Pustaka Utama pada pertengahan bulan Maret 2012.

Sinopsis

Calon Pengantin (Novel) berkisah tentang Anggoro, seorang anggota Intelijen anti teror ibu kota yang terperangkap cinta terlarang dengan MANDIRA

Penjualan

Novel ini tersedia di toko-toko buku terdekat anda, seperti di Toko Buku Gramedia, Salemba, ataupun Togamas.

Kembali kehalaman sebelumnya