Black Hills

Black Hills, South Dakota, Amerika Serikat

Black Hills (Pahá Sápa dalam Lakota, Moˀȯhta-voˀhonáaeva dalam Cheyenne) adalah pegunungan kecil dan terisolasi dan terbentang dari Great Plains sampai Wyoming, Amerika Serikat.

Penduduk asli Amerika memiliki sejarah panjang di tempat ini. Ketika emas ditemukan di tempat ini tahun 1874, penduduk asli dipindah dari tempat ini oleh pemerintah.

Pranala luar

44°00′N 104°00′W / 44.000°N 104.000°W / 44.000; -104.000


Kembali kehalaman sebelumnya