Bernardina Midderigh-Bokhorst

Infobox orangBernardina Midderigh-Bokhorst

Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran31 Mei 1880 Edit nilai pada Wikidata
Surabaya Edit nilai pada Wikidata
Kematian20 Juni 1972 Edit nilai pada Wikidata (92 tahun)
Wassenaar Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
SpesialisasiFiksi remaja Edit nilai pada Wikidata
Pekerjaanseniman, ilustrator, textile artist (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Periode aktif1895 Edit nilai pada Wikidata –  1972 Edit nilai pada Wikidata
Keluarga
Pasangan nikahJean Jacques Midderigh (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata


Bernardina Midderigh-Bokhorst (31 Mei 1880 – 20 Juni 1972) adalah pelukis air, grafikus, ilustrator, dan litograf Belanda.

Ia membuat sejumlah ilustrasi buku, beberapa dengan teks sendiri, dekorasi dinding sekolah dan ruangan anak-anak, juga paviliun dalam pameran De Vrouw 1813-1913 (Wanita 1813-1913). Ia memberi ilustrasi dan rancangan di banyak buku (kebanyakan cerita anak-anak).

Ia mendapatkan pendidikan di Koninklijke Academie van Beeldende Kunsten, Den Haag dan anggota Perhimpunan Seni Kerajinan dan Industri (VANK; dari tahun 1907 calon anggota, dan anggota sejak tahun 1910). Ia juga anggota Unie van Soroptimisten Cabang Den Haag dari tahun 1929.

Suaminya Jean Jacques Midderigh adalah seorang grafikus.

Rujukan

  • Pieter A. Scheen, samensteller en uitgever; Lexicon van Nederlandse Beeldende Kunstenaars 1750-1950.. Den Haag 1969. ISBN 5-86028-015-7

Bacaan lanjut

  • C. de Lorm, Bernardina Midderigh-Bokhorst, De vrouw en haar huis 11 (mei 1916) 1, p.
  • Saskia de Bodt, Jeroen Kapelle dll. Prentenboeken. Ideologie en illustratie 1890-1950, Amsterdam/Gent (Ludion) 2003, hal. 247.
  • M. Groot, Vrouwen in de vormgeving 1880-1940, Amsterdam 2007, hal. 13 en passim.
Kembali kehalaman sebelumnya