Beetlejuice Beetlejuice
Beetlejuice Beetlejuice (juga dikenal dengan Beetlejuice 2) adalah film horor komedi fantasi gelap Amerika Serikat tahun 2024 yang disutradarai oleh Tim Burton dari naskah yang ditulis oleh tim Alfred Gough dan Miles Millar, didasarkan kisah dari Gough, Millar, dan Seth Grahame-Smith. Sekeul dari Beetlejuice (1988) dan film kedua dari waralaba Beetlejuice, film ini dibintangi oleh Michael Keaton, Winona Ryder, dan Catherine O'Hara mengulangi peran mereka bersama pemeran baru Justin Theroux, Monica Bellucci, Jenna Ortega, dan Willem Dafoe. Referensi
Pranala luar
|