Bahasa Ribun merupakan salah satu bahasa yang dituturkan oleh masyarakat di Kabupaten Sanggau , Provinsi Kalimantan Barat. [ 1]
Dialek Bahasa Ribun
Bahasa Ribun Dituturkan di Indonesia Wilayah Sanggau, Kalimantan Barat Etnis Dayak Ribun Penutur
45000 (1981)
Tampilkan klasifikasi manual Tampilkan klasifikasi otomatis
ISO 639-3 rir
Portal Bahasa L • B • PW
Terdapat enam dialek dalam bahasa Ribun [ 2] , yaitu:
dialek Empodis di Kec. Bonti
dialek Upe di Kec. Bonti
dialek Semirau atau Suku Tebuas di Kec. Jangkang
dialek Tanggung di Kec.Jangkang
dialek Semongan di Kec. Noyan
dialek Gunam di Kec. Parindu
Kosakata dalam Bahasa Ribun
Berikut merupakan contoh kosakata di dalam Bahasa Ribun:[ 1]
Kunang-kunang : omang
Ikan : ikatn
Lima : himuh
Kakek : abae
Nenek : nek
Cucu : Uco?
Rumput : iduh
Panas : lotit
Referensi
^ a b Smith, Alexander D. "THE LANGUAGES OF BORNEO" .
^ "Ribun - Peta Bahasa" . petabahasa.kemdikbud.go.id . Diakses tanggal 2023-12-12 .