Ayrton Preciado
Eduar Ayrton Preciado García (lahir 17 Juli 1994) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Ekuador yang bermain sebagai penyerang untuk klub Liga MX Santos Laguna[1] dan tim nasional Ekuador.[2] Karier tim nasionalGol internasional
Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Ayrton Preciado.
|