Adi Shankaracharya (film)
Adi Shankaracharya adalah sebuah film India 1983 berbahasa Sanskerta garapan G. V. Iyer.[1] Film tersebut merupakan film pertama di India yang dibuat dalam bahasa Sanskerta.[2] Pada Penghargaan Film Nasional ke-31, film tersebut meraih empat penghargaan, yang meliputi Film Terbaik, Skenario Terbaik, Sinematografi Terbaik dan Audiografi Terbaik.[3][4] Referensi
Pranala luar
|