Abdul Manan Simatupang
H. Abdul Manan Simatupang[1] (26 Mei 1924 – 6 Mei 1995) adalah Anggota DPR/MPR RI 2 periode yakni 1982–1987 dan 1987–1992. Ia pernah menjabat sebagai Bupati Asahan periode 1966–1979. Ia merupakan ayah kandung dari mantan Bupati Asahan, Taufan Gama Simatupang (1963–2019). Riwayat Pekerjaan
Referensi
|